Registrasi MNC Now

Bagaimana cara registrasi/daftar/membuat akun di MNC Now?

Untuk menikmati layanan MNC Now, Anda diharuskan mendaftar terlebih dahulu, yang dibutuhkan email (yang belum pernah didaftarkan), kata sandi serta setuju dengan syarat & ketentuan yang berlaku. Hal ini berlaku untuk pelanggan Pay TV (MNC Vision & MNC Play) dan pelanggan umum (bukan pelangganan Pay TV). Tata caranya sebagai berikut:

  1. Pilih menu masuk dipojok kiri bawah website.
  2. Muncul halaman login dan, pilih klik bikin akun di pojok bawah.
  3. Isi email yang Anda inginkan (catatan: email belum pernah didaftarkan di MNC Now)
  4. Isi kata sandi yang diinginkan.
  5. Klik kotak kecil, tanda Anda setuju dengan syarat & ketentuan berlaku
  6. Pilih/klik daftar. Dengan ini anda secara otomatis setuju dengan syarat dan ketentuan berlaku.

Setelah Anda daftar, MNC Now akan mengirimkan email terkait dengan data yang diberikan. Selanjutnya Anda dapat klik link yang ada di email tersebut untuk masuk ke MNC Now.

Bagaimana cara registrasi/daftar/membuat akun di MNC Now?

Untuk menikmati layanan MNC Now, Anda diharuskan mendaftar terlebih dahulu, yang dibutuhkan email (yang belum pernah didaftarkan), kata sandi serta setuju dengan syarat & ketentuan yang berlaku. Hal ini berlaku untuk pelanggan Pay TV (MNC Vision & MNC Play) dan pelanggan umum (bukan pelangganan Pay TV). Tata caranya sebagai berikut:

  1. Pilih menu daftar.
  2. Isi email yang Anda inginkan (catatan: email belum pernah didaftarkan di MNC Now).
  3. Isi kata sandi yang diinginkan.
  4. Tekan tombol daftar. Dengan ini Anda secara otomatis setuju dengan syarat & ketentuan berlaku

Setelah Anda daftar, MNC Now akan mengirimkan email terkait dengan data yang diberikan. Selanjutnya Anda dapat klik link yang ada di email tersebut untuk masuk ke MNC Now.


Login MNC Now

A. Website

Bagaimana cara masuk/login ke MNC Now?

Untuk masuk/login ke MNC Now, Anda hanya perlu masukkan email dan kata sandi yang pernah Anda daftarkan. Ini berlaku untuk semua pelanggan (Pelanggan Pay TV ataupun Pelanggan Umum). Caranya sebagai berikut:

  1. Pilih menu masuk dipojok kanan atas website MNC Now
  2. Masukkan email & password yang pernah Anda daftarkan
  3. Pilih/klik login

Apabila saya pelanggan MNC Vision/MNC Play yang pernah registrasi dan login di MNC Now di versi sebelumnya, bagaimana cara login ke MNC Now versi terbaru? Sebagai pelanggan Pay TV Anda diharuskan akses website MNC Now terlebih dahulu. Kemudian Anda harus melakukan langkah-langkah sebagai berikut:

  1. Pilih menu masuk dipojok kiri bawah website MNC Now
  2. Masukkan email yang sudah pernah Anda daftarkan
  3. Masukkan kata sandi MNC Now yang terdaftar sebelumnya
  4. Pilih/klik login
B. Aplikasi

Bagaimana cara masuk/login ke MNC Now?

Untuk masuk/login ke MNC Now, Anda hanya perlu masukkan email dan kata sandi yang pernah Anda daftarkan. Ini berlaku untuk semua pelanggan (Pelanggan Pay TV ataupun Pelanggan Umum). Caranya sebagai berikut:

  1. Pilih menu masuk.
  2. Masukkan email & password yang pernah Anda daftarkan.
  3. Tekan tombol masuk.

Apabila saya pelanggan MNC Vision/MNC Play yang pernah registrasi dan login di MNC Now di versi sebelumnya, bagaimana cara login ke MNC Now versi terbaru? Sebagai pelanggan Pay TV Anda diharuskan meng-update aplikasi MNC Now terlebih dahulu. Kemudian Anda harus melakukan langkah-langkah sebagai berikut:

  1. Buka Aplikasi MNC Now Anda.
  2. Pilih menu masuk.
  3. Masukkan email yang sudah pernah didaftarkan.
  4. Masukkan kata sandi MNC Now yang terdaftar sebelumnya.
  5. Tekan tombol masuk

Catatan: sampai dengan tahap ini akun Anda belum dapat menikmati channel-channel favorit yang ada di Pay TV Anda. Untuk mendapatkan channel-channel Pay TV Anda, Anda harus melakukan "CONNECT" terlebih dahulu. Silahkan pilih menu Connect di FAQ untuk melihat mekanismenya.


Connect

A. Website

Bagaimana cara menghubungkan paket Pay TV (MNC Vision & MNC Play) saya ke MNC Now? Untuk menonton channel-channel favorit Pay TV Anda di mana pun dan kapan pun melalui laptop/PC, caranya sebagai berikut:

  1. Pastikan anda terdaftar sebagai pelanggan MNC Now.
  2. Saat Anda berhasil masuk /login, cari dan pilih tombol “connect” yang berada disebelah kiri menu browse.
  3. Klik logo atau pilih link "CONNECT".
  4. Masukkan No ID Pelanggan Pay TV Anda, contoh 123456789111. (Catatan: No ID Anda dapat dilihat pada tagihan bulanan).
  5. Masukkan tanggal lahir yang terdaftar di operator Pay TV Anda, tulis dengan format ddmmyyyy, contoh: 20011985.
  6. Selanjutnya pilih tombol "CONNECT".
  7. Bila sukses akan muncul pesan: “Anda sudah tersambung dengan no ID pelanggan ….”
  8. Bila salah akan muncul pesan “Silahkan cek kembali No ID pelanggan Anda & tanggal lahir.

*Sebagai catatan, tidak semua channel Pay TV Anda tersedia di MNC Now. Hal ini berkaitan dengan lisensi/hak siar dari masing-masing channel.

B. Aplikasi

Bagaimana cara menghubungkan paket Pay TV (MNC Vision & MNC Play) saya ke MNC Now? Untuk menonton channel-channel favorit Pay TV Anda di mana pun dan kapan pun melalui gadget, caranya sebagai berikut:

  1. Pastikan anda terdaftar sebagai pelanggan MNC Now.
  2. Saat Anda berhasil masuk /login, cari dan pilih tombol “connect” yang berada dipojok kiri atas.
  3. Pilih menu “Pay TV”.
  4. Masukkan No ID Pelanggan Pay TV Anda, contoh 123456789111. Catatan : No ID Anda dapat dilihat pada tagihan bulanan.
  5. Masukkan tanggal lahir yang terdaftar di operator Pay TV Anda, tulis dengan format ddmmyyyy, contoh: 20011985.
  6. Selanjutnya pilih tombol "CONNECT".
  7. Bila sukses akan muncul pesan: “Anda sudah tersambung dengan no ID pelanggan ….”
  8. Bila salah akan muncul pesan “Silahkan cek kembali No ID pelanggan Anda & tanggal lahir.

*Sebagai catatan, tidak semua channel Pay TV Anda tersedia di MNC Now. Hal ini berkaitan dengan lisensi/hak siar dari masing-masing channel.


Forgot Password

A. Website

Apabila saya ingin masuk ke MNC Now namun lupa dengan kata sandi saya, apa yang harus saya lakukan? Sebagai pelanggan Anda pastinya tidak ingin hal ini terjadi. Untuk tetap dapat menikmati layanan MNC Now Anda dapat melakukan:

  1. Pilih/klik menu masuk.
  2. Pilih lupa password di halaman login.
  3. Masukkan email Anda yang sudah pernah didaftarkan.
  4. Pilih/klik "Kirim".
  5. Selanjutnya Anda akan mendapatkan email berupa link yang harus Anda klik agar dapat mereset Password Anda.
B. Aplikasi

Apabila saya ingin masuk ke MNC Now namun lupa dengan kata sandi saya, apa yang harus saya lakukan? Sebagai pelanggan Anda pastinya tidak ingin hal ini terjadi. Untuk tetap dapat menikmati layanan MNC Now Anda dapat melakukan:

  1. Buka Aplikasi MNC Now Anda.
  2. Pilih menu masuk.
  3. Pilih menu lupa Kata Sandi.
  4. Masukkan email yang sudah pernah didaftarkan.
  5. Akhiri dengan pilih tombol “Reset Kata Sandi”.
  6. Selanjutnya Anda akan mendapatkan email berupa link yang harus Anda klik agar dapat mereset Password Anda.

Cara Berlangganan

A. Website

Untuk tetap menikmati layanan MNC Now, Anda harus memilih paket terlebih dahulu. Caranya:

  1. Bukan website MNC Now.
  2. Login terlebih dahulu.
  3. Pilih/klik menu pojok kanan atas.
  4. Pilih/klik menu "Berlangganan".
  5. Pilih metode pembayaran.
    • a. Apabila memilih potong pulsa, Anda diharuskan memasukkan nomer yang akan dipotong pulsanya (untuk layanan ini sementara hanya provider Tri (H3i), Indosat dan Smartfren - yang baru tersedia). Selanjutnya Anda harus memilih paket yang diinginkan.
      b. Apabila memilih e-payment, Anda diharuskan memilih paket terlebih dahulu. Mulai dari Rp 20.000,(bulanan) & Rp 50.000,(3 bulanan). Selanjutnya Anda akan diarahkan ke metode pembayaran (untuk pembayaran ini baru kartu kredit & mandiri klik pay yang tersedia)
B. Aplikasi

Untuk tetap menikmati layanan MNC Now, Anda harus memilih paket terlebih dahulu. Caranya:

  1. Buka aplikasi MNC Now.
  2. Login terlebih dahulu.
  3. Pilih/klik menu lainnya.
  4. Pilih/klik menu "Paket".
  5. Pilih metode pembayaran
    • a. Apabila memilih potong pulsa, Anda diharuskan memasukkan nomer yang akan dipotong pulsanya (untuk layanan ini sementara hanya provider Tri (H3i), Indosat dan Samrtfren yang baru tersedia). Selanjutnya Anda harus memilih paket yang diinginkan.
      b. Apabila memilih e-payment, Anda diharuskan memilih paket terlebih dahulu. Mulai dari Rp 20.000,(bulanan) & Rp 50.000,(3 bulanan). Selanjutnya Anda akan diarahkan ke metode pembayaran (untuk pembayaran ini baru kartu kredit & mandiri klik pay yang tersedia)

Spesifikasi

A. Website

Untuk menonton MNC Now di laptop/desktop/PC Anda, dibutuhkan akses data internet. Kecepatan internet yang digunakan untuk mengakses layanan ini minimum adalah 2Mbps

Selain keperluan untuk adanya akses internet, Ada baiknya untuk memastikan sistem pendukung akses layanan MNC Now kurang lebih sebagai berikut:

      - Untuk PC (Desktop & Notebook) menggunakan OS Windows
          - Versi Windows 7, 8, 8.1, 10
          - Prosesor: Intel i3, i5, i7
          - Browsers untuk menjalankan layanan: Chrome (v51), Internet Explorer (v10, 11), Edge (v12, 13), Firefox (v42, v43, v44)
          - Minimum RAM adalah 1GB
      - Untuk PC (Desktop & Notebook) menggunakan MAC OS-X
          - Versi Mac OS-X 10.10, 10.11
          - Prosesor: Intel i3, i5, i7
          - Browsers untuk menjalankan layanan: Chrome (v51), Safari (v8, 9)
          - Minimum RAM adalah 1GB

B. Aplikasi

Untuk akses melalui gadget, Tablet dan Smartphone anda, berikut adalah rekomendasi kami sehubungan dengan spesifikasi device:

      - Tablet dan Smartphone menggunakan Android
          - OS masih asli (bukan rooted device) dengan versi 4.x, 5.x, 6.0
          - Prosesor: ARM, Intel x86
          - Minimum RAM adalah 1GB
      - Tablet dan Smartphone menggunakan iOS
          - OS versions: 8.x, 9.1, 9.1, 9.2, 9.3
          - Prosesor: ARM
          - Minimum RAM adalah 1GB


MNC Vision Plus dan MNC Play Plus

Fakta :

MNC Vision dan MNC Play meluncurkan fitur MNC Vision Plus dan MNC Play Plus

1.

Q :

 

 

A :

Apakah benar MNC Vision dan MNC Play memiliki fitur baru yaitu MNC Vision Plus dan MNC Play Plus?

 

Ya benar. MNC Vision dan MNC Play meluncurkan fitur barunya MNC Vision Plus dan MNC Play Plus yang dapat dinikmati oleh pelanggan MNC Vision dan MNC Play

2.

Q :

 

A :

 

Apakah fitur MNC Vision Plus dan MNC Play Plus ini?

 

MNC Vision Plus dan MNC Play Plus merupakan fitur terbaru yang dapat diakses melalui aplikasi MNC Now sehingga pelanggan MNC Vision dan MNC Play dapat menikmati tayangan televisi dan film favorit sesuai dengan paket subscriber melalui perangkat mobile dimanapun dan kapanpun selama terkoneksi dengan jaringan internet (seamless home entertainment).

3.

Q :

 

A :

Apakah fitur ini sama dengan fitur Moviebay yang ada di MNC Vision dan MNC Play

 

MNC Vision Plus dan MNC Play Plus adalah fitur yang menggantikan fitur Moviebay dengan penyempurnaan yang lebih lengkap dari Moviebay

4.

Q :

 

A :

Layanan apa saja yang bisa dinikmati di fitur ini?

 

Premium Channel

Fitur MNC Vision Plus dan MNC Play Plus.menghadirkan 88 channel premium sesuai dengan paket berlangganan MNC Vision dan MNC Play

 

Catch Up TV

Fitur yang memberikan kemampuan bagi pengguna untuk dapat memutar ulang Program TV (FTA dan MNC Channel) pada waktu atau hari sesuai dengan keinginan pelanggan sampai dengan tujuh hari ke belakang.

 

Beragam pilihan konten eksklusif

Fitur MNC Vision Plus dan MNC Play Plus menyediakan beragam konten TV Channel dan Video on Demand dari Indonesia dan Internasional.

5.

Q :

 

A :

Apakah seluruh channel di MNC Vision dan MNC Play bisa dinikmati di fitur ini?

 

Untuk saat ini tidak semua channel yang ada di paket ada di layanan MNC Now karena berkaitan dengan “rights”, adapun channel-channel premium yang bisa masuk ke MNC Now sebanyak 88 Channel. Dari semua itu kami pastikan channel-channel tersebut adalah yang paling diminati oleh pelanggan MNC Vision dan MNC Play.

6.

Q :

 

A :

Siapa saja yang dapat menikmati fitur ini?

 

Seluruh pelanggan MNC Vision dan MNC Play baik yang baru bergabung maupun yang sudah berlangganan lama otomatis dapat langsung menikmati fitur MNC Vision Plus dan MNC Play Plus ini.

Pelanggan dapat menikmati beragam tayangan/channel sesuai dengan paket beralanggan MNC Vision dan MNC Play yaitu Silver, Gold, Venus, Galaxy dan Super Galaxy

7.

Q :

 

 

A :

Apakah ada biaya tambahan untuk mendapatkan fitur MNC Vision Plus dan MNC Play Plus

 

Layanan fitur MNC Vision Plus dan MNC Play Plus di aplikasi MNC Now dapat dinikmati tanpa biaya tambahan selama masih menjadi pelanggan aktif MNC Vision dan MNC Play

8.

Q :

 

A :

Bagaimana cara mendapatkan fitur ini?

 

Download aplikasi MNC Now di Google Play atau App Store kemudian INSTALL

Melakukan registrasi dengan menggunakan email yang aktif dan tulis kata sandi yang dikehendaki.

Cari dan pilih tombol “Connect” pada pokok kiri atas, pilih menu “Pay TV”,

Masukkan ID Pelanggan dan tanggal lahir dengan format ddmmyyyy. Contoh: 10111985.

Kemudian pilih ”sambungkan”.

9.

Q :

 

 

A :

Bagaimana jika saya pelanggan multi dekoder apakah fitur ini bisa dinikmati lebih dari 1 gadget?

 

Bisa. Fitur MNC Vision Plus dan MNC Play Plus dapat dinikmati maksimal 3 gadget (termasuk PC dan laptop), dengan mendaftarkan 1 ID Pelanggan dan 1 email

10.

Q :

 

A :

Perangkat apa saja yang bisa digunakan untuk menikmati layanan ini?


Saat ini perangkat Android atapun iOS(Apple) dapat digunakan untuk menikmati fitur MNC Vision Plus dan MNC Play Plus

11.

Q :

 

 

A :

Apabila saya sudah pernah mendaftarkan MNC Vision Plus/MNC Play Plus melalui MNC NOW namun lupa dengan kata sandi saya, apa yang harus saya lakukan?


Pilih/klik menu masuk

Pilih lupa password

Masukkan email Anda yang sudah pernah didaftarkan

Pilih/klik send

Selanjutnya Anda akan mendapatkan email berupa link yang harus Anda klik agar dapat mereset Password Anda.

12.

Q :

 

A :

Apakah ada promo khusus untuk pengguna fitur MNC Vision Plus dan MNC Play Plus?


Pelanggan yang berhasil terkoneksi dengan MNC Vision Plus dan MNC Play Plus berhak mendapatkan promo gratis menonton konten Video On Demand selama 6 bulan dengan syarat dan ketentuan berlaku.

13

Q:

 

A:

Paket apa saja yang tidak termasuk benefit PayTV?

Jual Putus 

Prime

Nomat

Top Plus

Champion

Pelanggan masih bisa menikmati fitur OTT sebagai pelanggan umum.

 

14.

Q:

 

A:

Apakah aturan umum pengguna?

Satu MNC PayTV akun berlaku untuk 1 MNCNOW akun

Untuk pelanggan MNC Vision/Play yang memiliki beberapa decoder dengan satu akun, akses Vision/Play Plus akan berdasarkan benfit akun utama untuk layanan OTT. Sebagai contoh akun utama berlangganan venus dan decoder tambahan berlangganan super galaxy, maka pelanggan di OTT akan mendapatkan paket venus

Untuk pelangan yang memiliki akun lebih dari satu MNC Vision atau MNC Play, bisa meng akses MNC Now untuk masing-masing akun dengan menggunakan email yang berbeda

Untuk pelanggan baru MNC Vision and MNC Play, MNC Vision Plus/ MNC Play Plus akan bisa di aktifasi dalam 2 x 24 jam

Ketika dalam pre-disc status, pelanggan paytv tidak akan bisa menikmati layanan Vision/Play Plus. Setelah status normal, layanan akan balik seperti semula tanpa harus registrasi ulang.

Pelanggan aplikasi MNC NOW bisa akses layanan dengan menggunakan 3 gadget yang berbeda. Jika ada login ke 4, koneksi login gadget yang pertama akan secara otomatis tidak terhubung.

Gratis 6 bulan MNC Now paket VOD:

Berlaku sejak “CONNECT” akun MNC Now dihubungkan dengan akun MNC Vision/MNC Play

Setelah 6 bulan, pelanggan akan secara otomatis balik ke paket basic untuk VOD jika tidak jadi pelanggan berbayar


 

15.

Q :

 

A :

Dimanakah pelanggan dapat menemukan informasi lebih lanjutnya?


MNC Vision

Call Center : (021) 21 500 900

Website : www.mncvision.id

Twitter : @MNCVisionID

Instagram : @MNCVisionID

Facebook Fan Page : MNCVisionID

 

MNC Play

Call Center : 1500 121

Website : www.mncplay.id

Twitter : @MNCPlayID

Instagram : @MNCPlayID

Facebook Fan Page : MNCPlayID